Toko Buku

Komparatif Kurikulum di Indonesia dengan beberapa Negara di Asia dan Eropa
Februari 7, 2023
Manajemen Kesehatan
Februari 13, 2023
Show all

POTENSI ALGA SEBAGAI AGEN FITOREMEDIASI LOGAM BERAT DALAM PENGOLAHAN AIR LIMBAH

Alga merupakan organisme tanpa organ seperti akar, batang, daun. Dalam taksonomi, alga bukan dikelompokkan tersendiri berdasarkan kenyataan bahwa adanya alga yang bervariasi berdasarkan penemuan yang ada di alam. Berdasarkan sel yang ada alga dikelompokkan menjadi alga bersel tunggal dan bersel jamak. Dalam rantai makanan mahluk hidup alga menempati posisi pertama sebagai sumber bahan makanan seperti ikan-ikan di perairan. Alga dapat ditemukan baik di perairan tawar, laut, pegunungan, bukit, maupun di batuan. Alga umum yang ditemukan pada kebanyakan perairan air tawar yakni alga hijau (Chloropiceae) (Metting, 1996). Dalam perairan, alga bukan merupakan polutan dan banyak dimanfaatkan bagi perkembangan ilmu pengetahuan terutama dalam mempelajari proses fotosintesis di alam. Pemanfaatan alga pada saat ini berkembang pesat seiring jumlahnya yang tak habis dan banyak dijumpai di alam sekitar terutama pada perairan yang tenang dengan arus yang rendah. Pemanfaatan alga secara keilmuan didasarkan atas kandungan karbon/biomassa yang dimilikinya. Disamping itu alga dapat berfungsi sebagai green materials karena tidak memiliki efek racun dan tidak menghasilkan limbah yang berbahaya. Hal ini memberikan nilai yang signifikan terhadap pengembangan alga bagi kehidupan manusia.

Kategori:
Deskripsi

JUDUL : POTENSI ALGA SEBAGAI AGEN FITOREMEDIASI LOGAM BERAT DALAM PENGOLAHAN AIR LIMBAH

PENULIS : Prof. Dr. Hilda Zulkifli, M.Si., DEA

ISBN : PROSES

UKURAN BUKU :  16,25 cm x 25 cm

Ulasan (0)

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “POTENSI ALGA SEBAGAI AGEN FITOREMEDIASI LOGAM BERAT DALAM PENGOLAHAN AIR LIMBAH”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *